PT Toyota Astra Financial Services
28 September 2022 - Administrator
PT Toyota Astra Financial Services, sebuah perusahaan pembiayaan yang didirikan dengan kepemilikan masing-masing 50% oleh Astra International dan Toyota Financial Service Corporation. Perusahaan kami menawarkan berbagai fasilitas pembiayaan multiguna untuk kepemilikan mobil Toyota, Daihatsu & Lexus, fasilitas investasi dan fasilitas pembiayaan modal kerja.
seiring dengan perkembangan bisnis kami yang cepat, kami membutuhkan beberapa tenaga profesional untuk mengisi posisi account officer Kinto Product, dengan persyaratan sebagai berkut :
Deskripsi Pekerjaan :
- Membuat convassing/penelitian dengan melakukan aktivitas sales (presentasi ke komunitas,perushaan,dll)
- Meningkatkan kesadaraan dan daya tarik customer terhadap produk Kinto
- Mendapatkan customer untuk produk Kinto
- Memahami dan menerapkan Kinto Business,Product,Seling Points
Kualifikasi :
- Pria/Wanita
- Minimal D3 semua jurusan ( Fresh graduate boleh melamar )
- IPK min 3.00
- Usia tidak lebih dari 28 tahun
- Memiliki pengalaman di bidang sales/marketing rental mobil lebih diutamakan
- Mampu bekerja sama dan kemampuan menjalin relasi
- Mampu bekerja dengan target & memiliki integritas tinggi
- memiliki SIM C/A ( kendaraan bermotor)
Daftar diri anda melalui
https://bit.ly/Upload_CV_KC

